D'Academy Asia adalah kontes menyanyi yang diikuti oleh empat negara dari asia tenggara yakni Indonesia, Singapura, Malaysia, dan Brunei Darussalam. Dari Indonesia diikuti oleh para peserta kontes Dangdut Academy sebelumnya yakni D'Academy 1 dan D'Academy2, Sedangkan dari Singapura, Malaysia dan Brunei Darussalam mempersiapkan penyanyi - penyanyi terbaiknya. Sistem penilaian berdasarkan dari juri dan tidak melalui SMS.
Yang Tersenggol Di D Academy Asia Indosiar 13 Desember 2015
Minggu malam tanggal 13 Desember adalah babak 12 besar yang merupakan result show untuk Group B, setelah pada malam sebelumnya Group A telah memberikan hasil bagi kontestan yang lolos pada babak 10 Besar (baca reviewnya disini).
Group B yang dihuni oleh Danang, Shiha Zikir, Aty, Mimifly, Fitry Hiswadi dan Henny Hanip malam ini benar - benar memukau para juri, adapun kontestan yang harus tersenggol pada malam ini adalah Mimifly yang semalam hanya mendapat 316 poin, yang mendapat perhatian super dari juri adalah penampilan shiha zikir dari malaysia yang sangat mempesona, meski kabarnya meninggalkan kuliah demi kontes D'Academy Asia Indosiar 2015 ini, sementara danang memimpin perolehan poin tertinggi pada malam hari ini.
Berikut adalah komentar komentar untuk para kontestan di Group B yang sudah menampilkan performa terbaiknya pada malam Result Show 13 Desember 2015 minggu malam, adapun dari para komentator menampilkan Rosalina Musa, Fakhrul Razi, Mas Idayu, Saipul Jamil, Inul Daratista, Ivan Gunawan, Soimah dan Iis Dahlia, full komentar para juri klik disini.
Dewan Juri yang akan menilai pada malam itu adalah Hendra Saky, Hetty Koes Endang, Pak Ngah Zulkefly, Hans Anuar, Mahyuni Omar, serta DJ Daffy.
Adapun bagi anda yang tidak sempat menyaksikan acara tersebut. anda dapat menyaksikan di vidio.com. Tunggu Update terbaru seputar Dangdut Aacademy Asia, D'Academy Asia yang tersenggol di D'Academy Asia 14 Desember 2015 hanya disaluran ini.
Begitulah informasi seputar D'Academy Asia, Yang Tersenggol Di D Academy Asia 13 Desember 2015.
0 comments:
Posting Komentar